Frasa Muka Flashcards Preview

Bahasa Indonesian > Frasa Muka > Flashcards

Flashcards in Frasa Muka Deck (9)
Loading flashcards...
0
Q

Selalu di depan (abstract)

Leading, prominent, reputable, notable, foremost, known, distinguished, outstanding

A

Terkemuka

Banyak pengusaha terkemuka akan ikut serta dalam pameran dan seminar itu

1
Q

Suck up

A

Mencari muka

Kalau ada orang penting datang, dia selalu mencari muka

2
Q

Tidak tahu malu

Sering buat yg jahat dan tidak menyesal perbuatannya

A

Muka tembok

Dasar muka tembok, tidak tahu malu dan menyebalkan!

3
Q

Buat yg baik di depan orang lain, tapi di belakang, buat yg jahat

A

Bermuka manis

Di depan ibu tirinya, dia selalu bermuka manis, tapi di belakang dia membenci mereka

4
Q

To loose face

A

Kehilangan muka

Peristiwa yg memalukan itu membuat dia kehilangan muka

5
Q

Pemimpin

A

Pemuka

Hari ini Presiden akan bersilaturahmi dgn para pemuka masyarakat

6
Q

Muncul di permukaan

A

Mengemuka

Persoalan mengenai kenaikan gaji mengemuka dalam pertemuan itu

7
Q

Two faced

A

Bermuka dua

Para tetangga tidak mau berteman dengannya karena dia sering bermuka dua

8
Q

Muka tembok

A

Muka badak